--> Skip to main content

Ikan Hias Air Tawar yang Bagus Unik dan Cantik dengan Harga Murah

Ikan Hias Air Tawar yang Bagus Infoikan.com Sudah tahu jenis ikan hias air tawar kecil? atau ingin tahu ikan hias air tawar yang bisa dicampur? Siapa sih yang tak kenal air tawar, salah satu jenis air yang manfaatnya beraneka ragam. Salah satunya digunakan untuk memelihara jenis ikan hias, baik ikan hias harga murah maupun ikan hias dari ikan konsumsi yang dijadikan hiasan.

Namun, yang paling banyak digunakan adalah dari kelompok ikan hias air tawar terindah. Hal ini akan menjadikan pemandangan yang super cantik serta dapat mewarnai ruangan maupun halaman Anda. Terutama jenis ikan predator air tawar dengan bentuk tubuh yang unik dan langka tentunya akan memberikan sensasi tersendiri. Berikut ini beberapa ikan hias air tawar yang bagus unik dan cantik buat hiasan akuarium maupun kolam.

Ikan Hias Air Tawar yang Bagus



Beberapa Daftar Ikan Hias yang Bagus Unik dan Cantik untuk Hiasan Akuarium dan Halaman 

1. Ikan Hias Air Tawar yang Bagus - Diskus
\Ikan Hias Air Tawar yang Bagus
Salah satu dari beberapa jenis Chiclids adalah ikan discus ini. Banyak ditemukan di sungai Amazon, dengan warna-warni yang ada dibagian seluruh tubuhnya inilah discus menjadi ikan yang bagus dipelihara dalam akuarium. Tak hanya itu, untuk melakukan budidaya ikan discus sendiri lumayan mudah.

2. Gold Fish
Ikan Hias Air Tawar yang Bagus
Nama lain ikan gold fish adalah mas koki. Ikan hias air tawar yang bagus ini ternyata mudah dipelihara. Malah belakangan ini sudah banyak yang membuka usaha ikan his dengan cara budidaya ikan mas koki ini untuk menyediakan permintaan pasar. Hal ini karena ikan mas koki memiliki warna dan bentuk tubuh cantik.

3. Fantail Guppy
Ikan Hias Air Tawar yang Bagus

Salah satu jenis ikan guppy yang memiliki warna yang cantik dan menarik adalah Fantail Guppy. Ikan hias air tawar yang bagus dan harga murah inilah yang paling banyak dicari serta populer dikalangan semua orang. Tak kalahnya banyak juga yang sudah melakukan budidaya ikan guppy ini untuk ajang usaha dan bisnis ikan hias yang menguntungkan.

4. Peacock Cichlid
Ikan Hias Air Tawar yang Bagus

Dibandingkan jenis ikan hias lainnya, Peacock Cichlid ini ternyata jika dipelihara secara bersama memiliki karismatik tersendiri. Tak lain karena mempunyai warna yang beraneka ragam dari warna emas dan oranye, sampai perpaduan antara warna biru menyala serta bervariasi garis berwarna gelap yang vertikal.

5. Gourami
Ikan Hias Air Tawar yang Bagus

Seperti layaknya ikan sepat yang memiliki warna sangat bagus dan juga cantik. Ikan konsusmsi air tawar yang biasanya dijadikan menu spesial restoran kini dapat Anda pelihara bersama ikan hias air tawar lainnya yang memiliki ukuran tubuh dan sifat yang sama.

Bagi Anda yang ingin membuka usaha dengan cara budidaya ikan gurame, bisa baca keterangan tadi yang berwarna merah. Varian lain ikan gurame ini dengan warna biru, jingga, emas, dan neon.

6. Ikan Hias Air Tawar yang Bagus - Boeseman’s Rainbowfish

Ikan Hias Air Tawar yang Bagus

Dengan memiliki warna yang bagus unik dan cantik serta memiliki bentuk tubuh seperti ikan bandeng atau nila, kini di Indonesia sudah banyak yang membudidayakan ikan rainbow ini. Ikan hias air tawar yang bagus dan cantik ini mempunyai pola warna yang dapat memberikan pemandangan tersendiri dikalangan pecinta ikan hias.

7. Endlers Livebearer
Ikan Hias Air Tawar yang Bagus

Ikan hias air tawar yang bagus ini ternyata masih langka dan sulit untuk ditemukan di toko-toko ikan hias. Mungkin karena peminat masih langkas serta habitat ini sulit untuk didapatkan terutama yang menternaknya.

Jika dilihat sepintas saja, mungkin Anda akan beranggapan bentuk tubuhnya seperti ikan guppy liar. Akan tetapi ikan ini sebenarnya mudah dipelihara yaitu dapat beradaptasi dengan lingkungan barunya.

8. German Blue Ram
Ikan Hias Air Tawar yang Bagus


German Blue Ram masih merupakan salah satu jenis ikan Cichlids yang mempunyai ukuran tubuh sangat kecil tapi dilindungi dengan warna yang bagus. 

Ciri-ciri ikan German blue Ram ini memiliki warna beragam, utamanya terdapat warna kuning dan hijau serta bervariasi bintik-bintik kecil.
 

9. Betta
Ikan Hias Air Tawar yang Bagus
Cara budidaya ikan betta lumayan mudah dan tak jauh kalahnya dengan ikan cupang. Kelebihan ikna betta ternyata memiliki warna yang lebih bervariasi baik jantan dan betina.

10. Killifish
Ikan Hias Air Tawar yang Bagus


Demikian inilah beberapa daftar ikan hias air tawar yang bagus unik dan cantik dengan harga murah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba membeli dan memeliharanya untuk menghiasi ruangan Anda semua.
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar